ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. A DENGAN ISPA BUKAN PNEUMONIA DI PUSKESMASBATURADEN II KEC. BATURADEN KAB. BANYUMAS

ISNAN, ZAENI (2017) ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. A DENGAN ISPA BUKAN PNEUMONIA DI PUSKESMASBATURADEN II KEC. BATURADEN KAB. BANYUMAS. D3 thesis, Universitas Harapan Bangsa.

[thumbnail of AWAL.pdf] Text
AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (524kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (170kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (140kB)

Abstract

Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) merupakan infeksi akut yang melibatkan organ saluran pernapasan bagian atas dan saluran pernapasan bagian bawah. Infeksi ini disebabkan oleh virus, jamur dan bakteri (Markamah. et al. 2012). ISPA adalah penyakit saluran pernapasan atas dengan perhatian khusus pada radang paru (pneumonia) dan bukan penyakit telinga dan tenggorokan (Widiyono, 2008).
Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) merupakan penyebab utama kematian pada anak di bawah lima tahun, kejadian ISPA di dunia menurut WHO pada tahun 2013 adalah sebesar 18% pada tahun 2014 adalah 15% pada tahun 2015 adalah 920.136 kasus (15%) (WHO,2015). Dalam Riset Kesehatan Dasar tahun 2013 (25,0%) tidak jauh berbeda dengan 2007 (25,5%).

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA), Asuhan Keperawatan
Subjects: Kesehatan > Keperawatan
Divisions: Fakultas Kesehatan > D3 Keperawatan
Depositing User: Salman Al Farizi
Date Deposited: 26 Oct 2021 08:46
Last Modified: 28 Sep 2022 07:37
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/1194

Actions (login required)

View Item
View Item