PENGARUH AMBULASI DINI TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA OPERASI SECTIO CESAREA DI RUMAH SAKIT ISLAM BANJARNEGARA TAHUN 2017

Arni, Arni (2017) PENGARUH AMBULASI DINI TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA OPERASI SECTIO CESAREA DI RUMAH SAKIT ISLAM BANJARNEGARA TAHUN 2017. S1 thesis, Universitas Harapan Bangsa.

[thumbnail of AWAL.pdf] Text
AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (624kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (188kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12kB)

Abstract

Tindakan sectio caesarea dapat menimbulkan luka akibat sayatan pada abdomen. Penyembuhan luka merupakan salah satu proses fisiologis dari sel dan jaringan yang melakukan regenerasi atau kembali ke struktur normal melalui pertumbuhan sel. Salah satu konsep dasar perawatan pada ibu nifas pasca sectio caesarea didapatkan bahwa ambulasi dini.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh ambulasi dini terhadap penyembuhan luka post operasi sectio caesarea di RSI Banjarnegara tahun 2017.
Desain penelitiannya adalah pre experiment dengan desain penelitian post test design with control group. Sampel yang digunakan adalah accidental sampling, sampel penelitian ini adalah ibu pasca melakukan operasi sectio caesarea di RSI Banjarnegara sebanyak 30 orang. Analisa statistik menggunakan mann-whitney.
Hasil penelitian menunjukkan pada kelompok kontrol paling banyak penyembuhan luka post sectio caesarea adalah kurang baik (66,7%) dan pada kelompok eksperimen paling banyak penyembuhan luka post sectio caesarea adalah baik (93,3%). Ada pengaruh ambulasi dini terhadap penyembuhan luka post operasi sectio caesarea di RSI Banjarnegara tahun 2017 dengan nilai ρ-value sebesar 0,001.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Ambulasi Dini, Penyembuhan Luka, Post Sectio Caesarea
Subjects: Kesehatan > Keperawatan
Divisions: Fakultas Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Fuad Wahyu Budianto
Date Deposited: 01 Nov 2021 09:19
Last Modified: 24 Sep 2022 03:21
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/1518

Actions (login required)

View Item
View Item