ASUHAN KEPERAWATAN PADA Nn.H DENGAN DIAGNOSA ASMA BRONKHIAL DI RUANG CENDANA RSUD. Prof. Dr. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

ASTRIANINGSIH, META (2016) ASUHAN KEPERAWATAN PADA Nn.H DENGAN DIAGNOSA ASMA BRONKHIAL DI RUANG CENDANA RSUD. Prof. Dr. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO. D3 thesis, Universitas Harapan Bangsa.

[thumbnail of AWAL.pdf] Text
AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (676kB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (98kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (91kB)

Abstract

Asma bronkhial merupakan gangguan inflamasi kronik saluran pernafasan yang sering dijumpai pada anak. Penyakit ini memiliki banyak faktor risiko dan faktor pencetus. Beberapa diantara faktor tersebut adalah
makanan, perubahan cuaca, aktivitas, dan debu (Augusto, 2008).
Asma bronkial merupakan penyakit kronik yang sering dijumpai pada anak maupun dewasa di negara berkembang maupun negara maju.Sejak dua dekade terakhir, dilaporkan bahwa prevalensi asma bronkial meningkat pada
anak maupun dewasa. Prevalensi asma bronkhial bervariasi antara 0 sampai 30 % pada populasi yang berbeda. Penyebab peningkatan prevalens asma bronkhial tidak terlepas dari semakin kompleks dan bervariasinya faktor
pencetus dan faktor yang mendasarinya (IDAI, 2010).
Hampir separuh dari seluruh pasien asma bronkhial pernah dirawat di rumah sakit dan melakukan kunjungan ke bagian gawat darurat setiap tahunnya. Hal tersebut disebabkan manajemen dan pengobatan asma yang masih jauh dari pedoman yang direkomendasikan Global Initiative for
Asthma (Rengganis, 2008).

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: Asuhan Keperawatan, Asma Bronkhial
Subjects: Kesehatan > Keperawatan
Divisions: Fakultas Kesehatan > D3 Keperawatan
Depositing User: Salman Al Farizi
Date Deposited: 02 Nov 2021 06:35
Last Modified: 12 Sep 2022 04:08
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/1592

Actions (login required)

View Item
View Item