ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS POST SECTIO CAESAREA PADA NY.S UMUR 33 TAHUN P3A0Ah1 DENGAN PRE EKLAMPSIA BERAT HARI KE 1-3 DI RUANG FLAMBOYAN RSUD Prof.dr. MARGONO SOEKARDJO PURWOKERTO

TRIYANTO, ANNISA FIKAHATI (2015) ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS POST SECTIO CAESAREA PADA NY.S UMUR 33 TAHUN P3A0Ah1 DENGAN PRE EKLAMPSIA BERAT HARI KE 1-3 DI RUANG FLAMBOYAN RSUD Prof.dr. MARGONO SOEKARDJO PURWOKERTO. D3 thesis, Universitas Harapan Bangsa.

[thumbnail of AWAL.pdf] Text
AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (608kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (92kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB)

Abstract

Latar Belakang : Berdasarkan hasil pra survey angka kejadian ibu nifas
dengan preeklampsi berat di RSUD Prof. dr. Margono Soekardjo Purwokerto pada tahun 2014 sebesar 5,36%. Tujuan penelitian ini adalah agar mampu melakukan manajemen asuhan kebidanan pada ibu nifas post sectio caesarea dengan preeklampsi berat menggunakan manajemen kebidanan 7 langkah varney. Pembahasan Penelitian : Setelah dilakukan asuhan kebidanan ibu nifas post sectio caesarea yang dilakukan pada Ny. S umur 33 tahun P3A0Ah1dengan preeklampsi berat menggunakan manajemen kebidanan 7 langkah varney ditemukan keterbatasan penelitian yaitu tidak melakukan pemeriksaan urine ulang sebelum pasien pulang dan tidak melakukan perawatan luka post sectio caesarea.
Simpulan, Saran : Asuhan kebidanan sudah sesuai dengan standar
operasional prosedur dan tidak ada kesenjangan antara lahan dan teori dengan menggunakan pengkajian 7 langkah varney dan ditemukan keterbatasan penelitian. Saran dari penulis diharapkan bagi RSUD Margono Soekardjo Purwokerto untuk mempertahankan pelayanan yang sudah ada untuk meminimalisir kemungkinan resiko kegawatdaruratan khususnya pada ibu nifas dengan preeklampsi berat.

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: Asuhan Kebidanan, Nifas Patologi, Preeklampsi Berat
Subjects: Kesehatan > Kebidanan
Divisions: Fakultas Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: Salman Al Farizi
Date Deposited: 02 Nov 2021 08:37
Last Modified: 07 Sep 2022 07:50
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/1662

Actions (login required)

View Item
View Item