GAMBARAN PENGETAHUAN AKSEPTOR TENTANG KB SUNTIK 3 BULAN DEPO MEDROXY PROGESTERON ASETATDI WILAYAH KERJA PUSKESMAS CILONGOK 1 TAHUN 2013

MAULIDA, RATIH AMI (2015) GAMBARAN PENGETAHUAN AKSEPTOR TENTANG KB SUNTIK 3 BULAN DEPO MEDROXY PROGESTERON ASETATDI WILAYAH KERJA PUSKESMAS CILONGOK 1 TAHUN 2013. D3 thesis, Universitas Harapan Bangsa.

[thumbnail of 1.Halaman Depan.pdf] Text
1.Halaman Depan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (332kB)
[thumbnail of 2. Bab I.pdf] Text
2. Bab I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (108kB)
[thumbnail of 8. Daftar Pustaka.pdf] Text
8. Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (185kB)

Abstract

Salah satu jenis kontrasepsi efektif yang menjadi pilihan kaum ibu adalah KB suntik, ini disebabkan karena aman, efektif, sederhana dan murah. Terbukti penggunaan alat kontrasepsi di propinsi Jawa Tengah tahun 2012 sebanyak 56,73%.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pengetahuan akseptor KB suntik 3 bulan Depo Medroxy Progesteron Asetat (DMPA) di wilayah kerja puskesmas cilongok 1 tahun 2013
Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan memggunakan pendekatan cross sectional. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik total sampling, sampel yang digunakan dalam penelitian sejumlah 77 responden. Subjek penelitian ini adalah akseptor KB suntik. Penelitian ini dilakukan pada periode Juli – Agustus 2013. Lokasi penelitian bertempat di wilayah kerja puskesmas cilongok 1 tahun 2013.
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa sebagian besar akseptor KB berumur <20 tahun 66.7% dan memiliki tingkat pengetahuan baik, berdasarkan paritas sebagian besar akseptor KB pernah melahirkan 2 kali 66.7% dan memiliki tingkat pengetahuan baik dan sebagian besar akseptor KB berpendidikan tinggi 100% dan memiliki tingkat pengetahuan baik. Dan secara keseluruhan sebagian besar akseptor KB memiliki tingkat pengetahuan yang baik 61%.

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan, Akseptor KB, suntik DMPA
Subjects: Kesehatan > Kebidanan
Divisions: Fakultas Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: Salman Al Farizi
Date Deposited: 03 Nov 2021 03:35
Last Modified: 02 Sep 2022 06:47
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/1703

Actions (login required)

View Item
View Item