KUSTIWAN, KUSTIWAN (2015) HUBUNGAN PERSEPSI LANSIA TENTANG AKTIFITAS SEKSUAL TERHADAP FREKUENSI AKTIVITAS SEKSUAL PADA LANSIA DI DESA KARANGNANAS BANYUMAS. S1 thesis, Universitas Harapan Bangsa.
AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (492kB)
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (155kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (89kB)
Abstract
Perubahan setattus usia menjadi lansia cenderung merubah persepsi
seseorang terhadap aktifitas seksual,masalah ini meliputi ketakutan akan
berkurangnya aktifitas seksual atau tidak berfungsinya organ sex secara normal sampai ketakutan terhadap kemampuan secara psikis untuk dapat berhubungan sex{disfungsi sexual}yang nantinya akan berpengaruh pada aktivitas seksual pada lansia.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan persepsi lansia
tentang aktifitas seksual terhadap frekuensi Aktivitas Seksual Pada Lansia di Desa Karangnanas.Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Responden dalam penelitian ini adalah lansia yang memiliki pasangan hidup di desa karangnanas yang sesuai dengan kriteria inklusi dan eksklusi sebanyak 74 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Analisis data menggunakan uji Spearman Rank.
Hasil dari penelitian ini menunjukan terdapat hubungan antara persepsi
lansia laki-laki tentang aktifitas seksual terhadap frekuensi aktifitas seksual pada lansia di Desa Karangnanas (α Sig. 2-tailed=0,01 (p<0,05).
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Persepsi Lansia, Aktivitas Seksual, Lansia |
Subjects: | Kesehatan > Keperawatan |
Divisions: | Fakultas Kesehatan > S1 Keperawatan |
Depositing User: | Salman Al Farizi |
Date Deposited: | 08 Nov 2021 07:38 |
Last Modified: | 02 Sep 2022 03:39 |
URI: | http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/1901 |