HUBUNGAN LAMA MENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II DENGAN TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN DI RSUD PROF. Dr. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

NURDINI, NURDINI (2013) HUBUNGAN LAMA MENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II DENGAN TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN DI RSUD PROF. Dr. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO. S1 thesis, Universitas Harapan Bangsa.

[thumbnail of SKRIPSI.pdf] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (825kB)

Abstract

Diabetes melitus merupakan gangguan kesehatan dan kumpulan gejala
yang disebabkan oleh peningkatan kadar glukosa darah. Kecemasan merupakan keadaan perasaan kepribadian, rasa gelisah, persepsi ancaman sumber aktual yang tidak diketahui dan dapat mempengaruhi aktifitas.
Tujuan penelitian mengetahui hubungan lama menderita diabetes melitus
tipe II dengan tingkat kecemasan pada pasien di RSUD Prof. Dr. Margono
Soekarjo Purwokerto.
Penelitian ini merupakan penelitian analisis korelasi menggunakan desain
cros sectional. Populasi peneliti adalah pasien yang mengalami diabetes melitus tipe II sebanyak 62 orang. Pengambilan sampel secara accidental sampling, and metode analisa data menggunakan Chi Square.
Hasil Penelitian diperoleh nilai probabilitas (p = 0,040< 0,05) artinya
terdapat hubungan yang signifikan antara lama menderita diabetes melitus tipe II dengan tingkat kecemasan pasien di RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto. Dari hasil analisis diperoleh nilai OR= 0,313
Kesimpulan ada hubungan lama menderita diabetes melitus tipe II dengan
tingkat kecemasan pasien di RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: diabetes melitus tipe II, kecemasan, lama menderita
Subjects: Kesehatan > Keperawatan
Divisions: Fakultas Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Salman Al Farizi
Date Deposited: 17 Nov 2021 07:05
Last Modified: 29 Aug 2022 03:39
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/2168

Actions (login required)

View Item
View Item