GAMBARAN PASIEN HIPERTENSI DI PROLANIS PUSKESMAS 1 SUMBANG KABUPATEN BANYUMAS

SETIO MULYONO, NYOTO (2020) GAMBARAN PASIEN HIPERTENSI DI PROLANIS PUSKESMAS 1 SUMBANG KABUPATEN BANYUMAS. S1 thesis, Universitas Harapan Bangsa.

[thumbnail of 1. AWAL.pdf] Text
1. AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (964kB)
[thumbnail of 2. BAB I.pdf] Text
2. BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (281kB)
[thumbnail of 7. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (290kB)

Abstract

Hipertensi disebut juga “silent killer” karena pada sebagian kasus tidak menunjukkan gejala apapun. Data Word Health Organization(WHO) tahun 2015 menunjukan sekitar 1 miliar orang di dunia menyandang hipertensi adalah salah satu
penyebab utama kematian dini diseluruh dunia. Di tahun 2025 sekitar 1,56 miliar orang dewasa akan hidup dengan hipertensi. Puskesmas 1 Sumbang, berdasarkan data pasien hipertensi yang megikuti program Prolanis pada bulan September 78 pasien, Oktober 80 pasien dan November 94 pasien dengan 76 pasien hipertensi. Penelitian bertujuan
untuk mengetahui Gambaran Pasien Hipertensi di Prolanis Puskesmas 1 Sumbang Kabupaten Banyumas. Metode
penelitian ini yaitu Deskriptif. Pengambilan sampel menggunakan total Sampling dengan jumlah 76 pasien. Hasil : pada tingkat usia pra lanisa menjadi yang paling banyak sejumlah 39 orang (51,3%) dengan derajat hipertensi tertinggi pada stadium 2 hipertensi sebanyak 35 orang(46,1%) serta obesitas menjadi paling banyak dengan 39 orang (51,3%).

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Umur, Tekanan Darah, Indek Masa Tubuh
Subjects: Kesehatan > Keperawatan
Divisions: Fakultas Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Salman Al Farizi
Date Deposited: 13 Oct 2021 04:48
Last Modified: 29 Aug 2022 01:31
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/234

Actions (login required)

View Item
View Item