HUBUNGAN SUPERVISI KEPALA RUANG DENGAN PERILAKU CARING PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RSUD AJIBARANG

SAINO, SAINO (2021) HUBUNGAN SUPERVISI KEPALA RUANG DENGAN PERILAKU CARING PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RSUD AJIBARANG. S1 thesis, UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA.

[thumbnail of AWAL] Text (AWAL)
AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (694kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (312kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (412kB)
[thumbnail of BUKU SAKU] Text (BUKU SAKU)
BUKU SAKU.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (588kB)

Abstract

Perilaku caring merupakan kunci dalam meningkatkan kualitas pelayanan keperawatan.
Caring yaitu tindakan yang didasari oleh kepedulian, kasih sayang, keterampilan, empati,
tanggung jawab, sensitivitas, dan dukungan. Supervisi kepala ruang telah diidentifikasi
menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi perilaku caring perawat. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui hubungan antara supervisi kepala ruang dengan perilaku
caring perawat di ruang rawat inap RSUD Ajibarang. Penelitian ini adalah penelitian
analitik dengan pendekatan cross sectional menggunakan 72 orang perawat dan 72 pasien
di ruang rawat inap RSUD Ajibarang sebagai sampel yang diambil dengan menggunakan
teknik sampling jenuh untuk sampel perawat dan purposive sampling untuk sampel pasien.
Penelitian ini menggunakan instrument penelitian kuisioner The Manchester Clinical
Supervision Scale (MCSS) dan Caring Behaviors Inventory-24 (CBI-24).
Hasil analisis dari 72 responden perawat dan pasien dinyatakan perilaku caring baik
sebanyak 35 responden (48,6%) sedangkan supervisi kepala ruang baik 35 responden
(48,6%). Analisis bivariat menggunakan uji korelasi Spearmen Rank menunjukan nilai p�value 0,022 dengan correlation coefficient 0,270. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada
hubungan supervisi kepala ruang dengan perilaku caring perawat di ruang rawat inap
RSUD Ajibarang dengan kekuatan hubungan (korelasi) lemah

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: supervisi kepala ruang, perilaku caring, perawat
Subjects: Kesehatan > Keperawatan
Divisions: Fakultas Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Lutfiah Zainur Rokhmi
Date Deposited: 14 Nov 2023 02:36
Last Modified: 14 Nov 2023 02:36
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/2379

Actions (login required)

View Item
View Item