HUBUNGAN STATUS PERNIKAHAN DAN JENIS KELAMIN TERHADAP FUNGSI KOGNITIF LANSIA HIPERTENSI DI KLINIK PRATAMA RAWAT JALAN YOS SUDARSO SOKARAJA

Satria, Kevin Dimas (2021) HUBUNGAN STATUS PERNIKAHAN DAN JENIS KELAMIN TERHADAP FUNGSI KOGNITIF LANSIA HIPERTENSI DI KLINIK PRATAMA RAWAT JALAN YOS SUDARSO SOKARAJA. S1 thesis, UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA.

[thumbnail of AWAL] Text (AWAL)
1. Awal.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (767kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
2. BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (159kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (81kB)

Abstract

Hipertensi menjadi penyakit degeneratif yang sering terjadi pada lansia dengan salah
satu komplikasinya yaitu gangguan fungsi kognitif. Gangguan fungsi kognitif dapat
menurunkan kualitas hidup lansia. Gangguan fungsi kognitif dapat terjadi karena
berbagai faktor risiko yaitu umur, jenis kelamin, status pernikahan, pendidikan,
pekerjaan dan tekanan darah. Salah satu tujuan dari penelitian ini mengidentifikasi
adanya hubungan antara status pernikahan dan jenis kelamin tehadap fungsi kognitif lansia
dengan hipertensi. Penelitian deskriptif analitik dengan pendekatan Cross Sectional
Study ini dengan subyek 74 orang lansia di Klinik Pratama Rawat Jalan Yos Sudarso
Sokaraja. Subyek diambil dengan metode total sampling. Variabel bebas adalah status
pernikahan dan jenis kelamin pasien lanjut usia yang mengalami hipertensi dan
variabel terikat adalah gangguan fungsi kognitif. Teknik pengumpulan data dengan
melakukan wawancara berdasarkan kuesioner MMSE dan pemeriksaan tekanan darah.
Analisa data dengan uji Chi-Square. Hasil penelitian ini didapatkan adanya hubungan
status pernikahan terhadap fungsi kognitif dengan p-value = 0.000 (p < 0,05), dan
secara statistik tidak terdapat hubungan yang signifikan antara jenis kelamin terhadap
fungsi kognitif dengan p-value = 0.380 (p > 0,05).

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Hipertensi, status pernikahan, jenis kelamin, fungsi kognitif, lansi
Subjects: Kesehatan > Kebidanan
Kesehatan > Keperawatan
Kesehatan
Divisions: Fakultas Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Lutfiah Zainur Rokhmi
Date Deposited: 21 Nov 2023 04:04
Last Modified: 21 Nov 2023 04:04
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/2496

Actions (login required)

View Item
View Item