GUMILANG, NISA MEGA (2022) HUBUNGAN ANTARA JENIS KELAMIN DAN USIA DENGAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRE OPERASI DENGAN ANESTESI SPINAL DI RS KHUSUS BEDAH JATIWINANGUN PURWOKERTO. D4 thesis, UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA.
AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (849kB)
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (105kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (36kB)
Abstract
Setiap pasien memiliki pandangan yang berbeda terhadap tindakan pembedahan
sehingga reksi yang timbul pada setiap pasien juga berbeda. Namun, kebanyakan
pasien yang akan melakukan pembedahan mengalami kecemasan. Tingkat
kecemasan tinggi lebih banyak dialami oleh responden dengan jenis kelamin
perempuan, responden berusia lebih muda lebih rentan mengalami kecemasan.
Tujuan pada penelitian ini yaitu untuk mengetahui hubungan antara jenis kelamin
dan usia dengan tingkat kecemasan pasien pre operasi dengan anestesi spinal di
RS khusus bedah Jatiwinangun Purwokerto. Metode penlitian kuantitatif koleratif
deskriptif, Desain cross sectional sampel sebanyak 44 responden. Penelitian ini
memakai analisis univariat dan analisis bivariat dengan uji lambda. Diperoleh
hasil nilai pvalue jenis kelamin dan usia 0,007 dan 0,006 < α 0,05 dengan tingkat
keeratan hubungan 435 dan 423. Simpulan 24 responden (54,5%) berjenis
kelamin laki - laki dengan usia paling banyak adalah usia dewasa 18 responden
(40,9%). Frekuensi tingkat kecemasan ringan lebih banyak dialami yaitu sebanyak
18 responden (40,9%). Antara jenis kelamin dan usia dengan tingkat kecemasan
pasien pre operasi dengan anestesi spinal di RS Khusus Bedah Jatiwinangun
Purwokerto memiliki hubungan dengan kekuatan sedang atau moderat.
Item Type: | Thesis (D4) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Jenis Kelamin, Usia, Tingkat Kecemasan |
Subjects: | Kesehatan > Keperawatan Anestesiologi Kesehatan |
Divisions: | Fakultas Kesehatan > D4 Keperawatan Anestesiologi |
Depositing User: | Lutfiah Zainur Rokhmi |
Date Deposited: | 29 Nov 2023 02:43 |
Last Modified: | 19 Nov 2024 08:10 |
URI: | http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/2660 |