WULANDARI, RATRI (2022) HUBUNGAN USIA DENGAN HIPOTERMI PADA PASIEN LANJUT USIA POST GENERAL ANESTESI DI RUANG PEMULIHAN RUMAH SAKIT JATIWINANGUN PURWOKERTO. D4 thesis, UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA.
![[thumbnail of AWAL]](http://eprints.uhb.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
1. AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (904kB)
![[thumbnail of BAB I]](http://eprints.uhb.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
2. BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (141kB)
![[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]](http://eprints.uhb.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (347kB)
Abstract
Latar belakang : Kasus yang sering terjadi pada saat post anestesi diruang
pemulihan salah satuna hipotermi, hipotermi dapat terjadi 5-65% pada pasien post
general anestesi. Pada pasien lanysia cenderung lebih besar mengalami hipotermi
dibandingkan dengan pasien yang lebi muda. Tujuan penelitian : untuk mengetahui
hubungan usia dengan hipotermi pada pasien lanjut usia post general anestesi
diruang pemulihan rumah sakit Jatiwinangun Purwhokerto. Metode : jenis
penelitian menggunakan kuantitatif, design analitik korelatif dan pendekatan cross
sectional dengan jumlah sampel sebanyak 32 responden. Analisa menggunakan uji
univariat dan uji Spearman Rank. Hasil penelitian : terdapat hubungan yang
signifikan usia dengan hipotermi pada pasien lanjut usia dengan hasil Pvalue 0,001
(Pvalue <0,05). Hasil koefisien korelasi -0,560 yang berarti bahwa kekuatan
hubungan nya adalah moderat dengan arah negatif. Kesimpulan : Kejadian
hipotermi pada lanjut usia sebagian besar mengalami hipotermi sebanyak 21
responden (65,6%).
Item Type: | Thesis (D4) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Usia, Hipotermi, Lansia, Post General Anestes |
Subjects: | Kesehatan > Keperawatan Anestesiologi Kesehatan |
Divisions: | Fakultas Kesehatan > D4 Keperawatan Anestesiologi |
Depositing User: | Lutfiah Zainur Rokhmi |
Date Deposited: | 29 Nov 2023 03:06 |
Last Modified: | 26 Nov 2024 01:19 |
URI: | http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/2662 |