ASUHAN KEPERAWATAN KERUSAKAN INTEGRITAS JARINGAN NY. S DENGAN ULKUS DIABETES DI RUANG EDELWEIS RSUD R GOETENG TAROENADIBRATA PURBALINGGA

AMELIA, YUSI (2021) ASUHAN KEPERAWATAN KERUSAKAN INTEGRITAS JARINGAN NY. S DENGAN ULKUS DIABETES DI RUANG EDELWEIS RSUD R GOETENG TAROENADIBRATA PURBALINGGA. D3 thesis, UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA.

[thumbnail of 1. AWAL.pdf] Text
1. AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (283kB)
[thumbnail of 2. BAB I.pdf] Text
2. BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (83kB)
[thumbnail of 7. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (58kB)

Abstract

Diabetes mellitus (DM) adalah gangguan metabolisme yang ditandai hiperglikemia yang berhubungan dengan abnormalitas metabolisme karbohidrat, lemak dan protein yang disebabkan oleh penurunan sekresi insulin atau penurunan sensitivitas insulin atau keduanya yang menyebabkan komplikasi kronis mikrovaskuler dan neuropati (PEKERNI, 2015). Diabetes mellitus dikenal sebagai silent killer karena sering tidak disadari oleh penyandangnya dan saat diketahui sudah terjadi komplikasi. Diabetes mellitus dapat menyerang hampir seluruh sistem tubuh manusia, mulai dari kulit sampai jantung yang menimbulkan komplikasi (RI, 2014).
Internasional Diabetes Federation (IDM) pada tahun 2017, sekitar 425 juta orang di seluruh dunia menderita DM. Jumlah terbesar orang dengan DM yaitu berada di wilayah Pasifik Barat 159 juta dan Asia Tenggara 82 juta. China menjadi negara dengan penderita DM terbanyak di dunia dengan 114 juta penderita, kemudian diikuti oleh India 72,9 juta, lalu Amerika serikat 30,1 juta, kemudian Brazil 12,5 juta dan Mexico 12 juta penderita, Indonesia menduduki peringkat ke tujuh untuk penderita DM terbanyak di dunia dengan jumlah 10,3 juta penderita (IDF, 2017).

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: ASUHAN KEPERAWATAN, KERUSAKAN INTEGRITAS JARINGAN, ULKUS DIABETES
Subjects: Kesehatan > Keperawatan
Kesehatan
Divisions: Fakultas Kesehatan > D3 Keperawatan
Depositing User: Salman Al Farizi
Date Deposited: 01 Dec 2023 03:52
Last Modified: 01 Dec 2023 03:52
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/2708

Actions (login required)

View Item
View Item