RAMADHANSYAH, MUHAMAD IKSAN (2023) GAMBARAN KECEMASAN PASIEN PRE OPERASI TURP (TRANSURETHAL RESECTION OF THE PROSTATE) DENGAN SPINAL ANESTESI MENGGUNAKAN TERAPI MUROTTAL DI RSUD CILACAP. S1 thesis, UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA.
AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (731kB)
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (199kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (231kB) | Preview
Abstract
Latar Belakang: Pembedahan dapat menjadi ancaman potensial atau aktual
terhadap integritas seseorang, yang mengakibatkan reaksi stres fisiologis dan
psikologis. Reaksi psikologis dapat menimbulkan kecemasan, keteganggan,
katakutan bahkan stres pada pasien. Oleh karena itu, keluarga dan teman dekat
pasien harus memperhatikan dan mendukung persiapan mental pasien.Persiapan
mental yang bersangkutan dapat dilakukan dengan menggunakan terapi murottal,
suatu bentuk terapi nonfarmakologis. Terapi murottal adalah pengobatan
tambahan non-farmakologis yang dapat membantu mengurangi dan
menghilangkan kecemasan.Tujuan: Untuk mengetahui gambaran kecemasan
pasien pre operasi turp dengan spinal anestesi menggunakan terapi murottal di
RSUD Cilacap.Metode: Penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan
pendekatan. Populasi penelitian 31 responden, fokus pengamatan dalam penelitian
ini adalah gambaran kecemasan pasien pre operasi turp di RSUD Cilacap. Hasil:
Penelitian ini menunjukan sebelum diberikan terapi murottal dengan kategori
cemas sedang dengan jumlah 14 responden dengan persentase (45.2%) dan
setelah diberikan terapi murottal dengan kategori cemas ringan sebanyak 19
responden dengan persentase (61.3%). Kesimpulan: Hasil penelitian ini
menunjukkan adanya perbedaan sebelum dan setelah pemberian terapi murottal
terhadap kecemasan pasien pre operasi turp dengan spinal anestesi di RSUD
Cilacap.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | BPH, TURP, Kecemasan, Terapi Murottal |
Subjects: | Kesehatan > Keperawatan Anestesiologi Kesehatan |
Divisions: | Fakultas Kesehatan > D4 Keperawatan Anestesiologi |
Depositing User: | Lutfiah Zainur Rokhmi |
Date Deposited: | 02 Dec 2023 04:36 |
Last Modified: | 02 Dec 2023 04:36 |
URI: | http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/2718 |