PUSPITASARI, DEFINA (2022) ASUHAN KEPERAWATAN BERSIHAN JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF PADA PASIEN TN. M DENGAN TUBERCULOSIS PARU DI RUANG DEWADARU RSUD KARDINAH TEGAL. S1 thesis, UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA.
AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (762kB)
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (82kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (62kB)
Abstract
Tuberkulosis (TB) merupakan penyakit menular menyerang paru-paru yang
disebabkan bakteri Mycobacterium Tuberculosis, berkembang saat bakteri masuk
melalui droplet yang ada di udara. Tujuan dari Karya Tulis Ilmiah ini untuk
menggambarkan asuhan keperawatan pada pasien Tuberculosis paru dengan
masalah ketidakefektifan bersihan jalan nafas. Metode yang digunakan adalah
studi kasus deskriptif dengan subjek satu pasien Tuberculosis paru dengan
masalah bersihan jalan napas tidak efektif. Terapi farmakologis yang diberikan
adalah pemberian Memucil Tab 2x1 pemberian oral untuk mengencerkan dahak,
tindakan non farmakologis dilakukan batuk efektif dan fisioterapi dada dilakukan
selama tiga hari setiap pagi. Hasil pemberian batuk efektif dan fisioterapi dada
dapat mengeluarkan dahak yang tertahan kemudian pembuangan dahak pada
tempat khusus atau tertutup tidak sembarangan. Kesimpulan : batuk efektif dan
fisioterapi dada efektif terhadap bersihan jalan nafas yang tersumbat pada pasien
Tuberculosis paru. Maka dari itu diharapkan bahwa perawat dapat memberi
tindakan batuk efektif dan terapi fisioterapi dada sebagai pelengkap terapi
farmakologis membantu mengatasi bersihan jalan napas tidak efektif pada pasien
Tuberculosis paru..
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Tuberculosis, Batuk Efektif dan Fisioterapi Dada, Bersihan jalan tidak efektif |
Subjects: | Kesehatan > Keperawatan Kesehatan |
Divisions: | Fakultas Kesehatan > Profesi Ners |
Depositing User: | Lutfiah Zainur Rokhmi |
Date Deposited: | 16 Jan 2024 08:08 |
Last Modified: | 16 Jan 2024 08:08 |
URI: | http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/2929 |