PENGARUH WORK OVERLOAD TERHADAP BURNOUT PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN (ALIH JENJANG) DI UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA

ARIFIN, SAMSUL (2020) PENGARUH WORK OVERLOAD TERHADAP BURNOUT PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN (ALIH JENJANG) DI UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA. S1 thesis, Universitas Harapan Bangsa.

[thumbnail of 3. AWAL.pdf] Text
3. AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (721kB)
[thumbnail of 4. BAB I.pdf] Text
4. BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (125kB)
[thumbnail of 9. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (229kB)

Abstract

Burnout merupakan suatu kondisi yang menggambarkan suatu keadaan emosional pada individu yang bekerja dibidang pelayanan kemanusiaan (human service), dan bekerja pada lingkup masyarakat seperti, polisi, dokter, perawat, serta pekerja sosial. Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi timbulnya burnout yaitu work overload atau beban kerja berlebih dimana waktu untuk menyelesaikan tugas tidak mencukupi atau sedikit. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh work overload terhadap burnout pada mahasiswa program studi sarjana keperawatan (alih jenjang) di Universitas Harapan Bangsa. Metode
penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif yang bersifat non-eksperimental dengan desain penelitian observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Sampel sejumlah 30 responden yang sedang melanjutkan studi. Pengukuran work overload menggunakan kuisioner work overload-(SS) Student Scale dan kuesioner (MBI-SS) Maslach Burnout Inventory Student Scale. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji fisher exact test. Hasil analisis menunjukan tingkat work overload paling tinggi dalam
kategori berat sebanyak 66.7%, dan tingkat burnout dalam kategori sedang sebanyak 56.7%. Hasil penelitian menunjukan tidak adanya pengaruh work overload terhadap burnout dengan probabilitas (Sig.) 0.333. Kesimpulan dari penelitian ini adalah tidak adanya pengaruh work overload terhadap burnout pada mahasiswa Program Studi Sarjana Keperawatan (alih jenjang) di Universitas Harapan Bangsa.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Work Overload, Burnout.
Subjects: Kesehatan > Keperawatan
Divisions: Fakultas Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Salman Al Farizi
Date Deposited: 13 Oct 2021 08:46
Last Modified: 19 Aug 2022 03:19
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/300

Actions (login required)

View Item
View Item