IMPLEMENTASI TERAPI MUSIK UNTUK MENURUNKAN NYERI PASIEN POST OPERASI LAPARATOMI DI RSUD Dr. SOEDIRMAN KEBUMEN

APRILIANTO, ANDREAS KRISTIAN (2024) IMPLEMENTASI TERAPI MUSIK UNTUK MENURUNKAN NYERI PASIEN POST OPERASI LAPARATOMI DI RSUD Dr. SOEDIRMAN KEBUMEN. S1 thesis, UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA.

[thumbnail of AWAL] Text (AWAL)
Awal Ringkasan_Andreas.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (238kB)
[thumbnail of ISI] Text (ISI)
Latar Belakang-Kesimpulan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (222kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA_ Andreas.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (86kB)

Abstract

Latar Belakang. Laparatomi merupakan pembedahan dengan sayatan besar di
perut untuk mendapatkan akses ke rongga peritoneum. Penanganan nyeri pasca
operasi membutuhkan penatalaksanaan yang tepat. Efek dari nyeri yang tidak
tertangani dapat menyebabkan terjadinya gangguan pada sistem kardiovaskular
(meningkatnya detak jantung, tekanan darah dan kebutuhan oksigen),
pernafasan (meningkatnya laju pernafasan), imun (rentan terjadinya infeksi)
dan sistem tubuh lainnya. Terapi musik merupakan salah satu tekhnik untuk
mempercepat penyembuhan. Serta dapat merangsang pelepasan hormone endofrin
dan hormon tubuh yang memberikan perasaan senang yang berperan dalam
penurunan nyeri.
Tujuan. Tujuan program PkM ini adalah menurunkan nyeri pada pasien post
operasi laparatomi menggunakan metode terapi musik.
Mitra. Mitra yang dituju pada program PkM ini adalah pasien yang tidak
memiliki gangguan pendengaran dengan tindakan post operasi laparatomi di
RSUD Dr. Soedirman Kebumen
Metode. Metode yang dilakukan adalah dengan melakukan sosialisasi, kemudian
implementasi, setelahnya dilakukan diskusi serta evaluasi.
Hasil. Hasil pengukuran tingkat nyeri setelah implementasi didapatkan perubahan
yang signifikan dimana tingkat nyeri peserta menurun sehingga sebagian besar
peserta PKM mengalami nyeri ringan sebanyak 27 peserta (90%).
Luaran. Program PkM ini adalah video dan artikel publikasi pengukuran nyeri
kegiatan Implementasi Terapi Musik Untuk Menurunkan Nyeri Pasien Post
Operasi Laparatomi Di RSUD Dr. Soedirman Kebumen. Serta nantinya bisa
dijadikan media pembelajaran Di Universitas Harapan Bangsa Purwokerto.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Nyeri, Terapi Musik
Subjects: Kesehatan > Keperawatan Anestesiologi
Kesehatan
Divisions: Fakultas Kesehatan > D4 Keperawatan Anestesiologi
Depositing User: Lutfiah Zainur Rokhmi
Date Deposited: 14 Nov 2024 06:49
Last Modified: 14 Nov 2024 06:49
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/3193

Actions (login required)

View Item
View Item