LITERATUR REVIEW METODE UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN

GITA AMONNA, MELDA (2020) LITERATUR REVIEW METODE UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN. S1 thesis, Universitas Harapan Bangsa.

[thumbnail of AWAL.pdf] Text
AWAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (483kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (85kB)

Abstract

Antioksidan adalah suatu senyawa yang dapat mencegah dan memperlambat kerusakan yang disebabkan oleh radikal bebas melalui penghambatan oksidatif. Senyawa yang mempunyai potensi sebagai antioksidan umumnya merupakan senyawa flavonoid, fenolik, dan alkaloid. Senyawa flavonoid adalah suatu kelompok senyawa fenol terbesar yang ditemukan dialam. Penelitian literatur review ini bertujuan untuk mengetahui metode uji aktivitas antioksidan. Metode : yang digunakan scoping review. Hasil : literatur review didapatkan bahwa pengujian aktivitas antioksidan dapat dilakukan dengan metode DPPH dengan buah lakum IC50 3,158,928 ppm, limbah tomat 0,057 ppm, metode ABTS pada buah lemon dengan nilai IC50 76,83 ppm, metode FRAP pada sampel daun mangrove pada pelarut etanol 18,44 ppm, metode CUPRAC dengan nilai IC50 pada daun terap 102,250 ppm, bagian buah terap 84,957 ppm, Sedangkan bagian kulit buah terap 160,894 ppm.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Antioksidan, DPPH, ABTS, FRAP, CUPRAC, Tanaman.
Subjects: Kesehatan > Farmasi
Divisions: Fakultas Kesehatan > S1 Farmasi
Depositing User: Salman Al Farizi
Date Deposited: 11 Oct 2021 09:26
Last Modified: 22 Aug 2022 02:09
URI: http://eprints.uhb.ac.id/id/eprint/66

Actions (login required)

View Item
View Item